Posts

Showing posts from October, 2017

Mengenal Mineral Mangan (Mn) Sumbawa : Potensi dan Manfaatnya dalam Aplikasi di Bidang Industri

Image
Mangan ( Mn ), unsur kimia , salah satu logam putih keperakan , keras , dan rapuh Grup 7 (VIIB). Mangan diakui sebagai unsur pada tahun 1774 oleh kimiawan Swedia Carl Wilhelm Scheele saat bekerja dengan mineral pyrolusite dan diisolasi pada tahun yang sama dengan rekannya , Johan Gottlieb Gahn . Meskipun jarang digunakan dalam bentuk murni , mangan sangat penting untuk pembuatan baja . MnO 2 adalah bentuk yang paling stabil , diantara senyawa-senyawa logam organik , mangan 2-metil siklopentadienil trikarbonil (MMT) dan mangan siklopentadienil trikarbonil (CMT) adalah yang paling penting . Mangan tidak larut dalam air. Bentuk yang terpenting adalah oksida , karbonat dan silikat mangan . Yang paling umum mangan dioksidasi ( pirolusit ) yang biasanya ditambang dengan teknik terbuka . Logam Mangan Gambaran Umum Golongan / Periode VIIB / 4 Nomor Atom 25 Fase Padat

Resume Pertemuan ke - 1 tentang Studi ke Luar Negeri

Kamis, 12 oktober 2017 Aktivitas selama kuliah di Luar Negeri Kuliah A. Bahasa inggris.  Selama berkuliah diluar negeri kita diwajibkan untuk bisa berbahasa inggris, karena bahasa inggris merupakan bahasa umum atau bisa disebut dengan bahasa pemersatu bila berada di Luar Negeri. Karena jika kita tidak bisa berbahasa inggris, apalagi kita tidak bisa berbahasa lokal daerah, kita sulit untuk berkomunikasi dengan orang orang disekitar. B. Bahasa Lokal       Apabila kita sudah lancar atau sudah bisa berbahasa inggris, alangkah baiknya kita harus belajar bahasa lokal untuk mempermudah berkomunikasi dengan orang orang sekitar. Dengan mempelajari bahasa lokal daerah tersebut secara tidak langsung kita menambah pengetahuan berbahasa kita yang tadinya hanya menguasai 2 bahasa (misal Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris) bertambah jadi 3 bahasa dengan bahasa lokal tersebut. Riset      Dalam dunia perkuliahan kita tidak asing lagi dengan kata Riset" yaitu penemuan. Diba